Post Top Ad

Sabtu, 10 November 2018

Penipuan Toko Online Instagram dengan format @distributormiloimport



POLISIINTERNET.COM menerima laporan dari seseorang dengan isi laporan sebagai berikut : 
NAMA   
Lisa
EMAIL   
linalie74@gmail.com
ISI LAPORAN PENIPUAN   
saya ditipu sama penjual online di IG dengan format distributormiloimport sebesar RP.2.850.000,- sebagai transaksi atas pembelian milo stik sebanyak 25 pack+5 pacl bonus dan milo uht190ml sebanyak 10 karton isi 36 pcs perkarton dengan iming iming gratis ongkos ,uang yang saya transfer tgl.28 agustus 2018 ke rekening 1530453657 an.Oktavina Cynthia mengaku posisi lokasinya ada di bandung jawa barat ,saya mohon kepada petugas polisi internet agar segera menangkap pelakunya...terima kasih
 
Untuk itu POLISIINTERNET.COM menyarankan Anda harus membaca Tips Paling Aman Belanja Barang Secara Online ini agar penipuan jangan terulang lagi dan segera laporkan DISINI di POLISIINTERNET.COM
Jika Anda Mengalami Penipuan dan ingin Uang Anda Kembali CEPAT maka POLISIINTERNET.COM 
menyarankan kepada Anda untuk membaca tips ini yaitu TERBUKTI UANG KEMBALI!! Tips Cara Mengatasi Penipuan Toko Online Semoga Sukses dan Berhasil !!